Corgi
animasi  bergerak gif

Manfaat penggunaan Fungsi Autosum, Product dan sumproduct, Min, Max

Dalam Penggunaan Fungsi Autosum, Product dan Sumproduct, Min, Max dalam Microsoft Ecel akan membantu mempermudah pekerjaan agar menjadi lebih mudah dan praktis

A. Auto Sum
     Fungsi-fungsi yang terdapat pada Autosum adalah fungsi-fungsi yang sering dan banyak digunakan untuk keperluan penghitungan. Fungsi-fungsi tersebut sebenarnya adalah fungsi-fungsi yang diambil dari kategori Statistical, Math & Trig
  • Sumdigunakan untuk melakukan penjumlahan dalam suatu range. jika anda ingin mencari total maka pada bagian total anda klick terus pada bagin rumus (fx) anda buat rumus =SUM (C2:C4) rumus C2 dan C4 itu dibuat berdasar kolom dan baris jumlah nilai yang akan ditotalkan terus tekan ENTER.













  • Average : untuk menghitung rata-rata dalam suatu range. Dengan rumus (fx)=Average(C2:C4)
  • Count Noumbers : Dipergunakan untuk menghitung jumlah data dalam suatu range dengan rumus (fx) =Count (C2:C4)
B. Product
     Berfungsi untuk mengalikan kolom secara sekaligus dengan rumus (fx) =Product(A1;A2;A3)














C. Sum Product
     Sumproduck adalah sebuah fungsi yang membantu dalam mengalikan nilai yang berada dalam satu array dengan array yang lainnya dengan cepat.








  • Untuk membuat rumus yang menggunakan kami contoh daftar belanja (gambar di atas), ketikkan =SUMPRODUCT(B2:B5,C2:C5) dan tekan Enter. Setiap sel di kolom B dikalikan dengan sel yang berkaitan dalam baris yang sama di kolom C, dan hasil yang ditambahkan ke atas. Jumlah total untuk belanjaan adalah $21,60.
  • Untuk menuliskan rumus lebih panjang yang memberi Anda hasil yang sama, ketik = B2 * C2 + B3 * C3 + B4 * C4 + B5 * C5 dan tekan Enter. Setelah menekan Enter, hasilnya adalah sama: $21,60. Sel B2 dikalikan dengan C2, dan hasilnya ditambahkan ke hasil dari sel B3 kali sel C3 dan seterusnya.
D. Min
   Min adalah fungsi yang membantu dalam mencari nilai terendah atau terkecil dari suatu data. Samadengan sebelumnya masukan rumus di kolom formula(fx) atau kolom nilai terendah dengan rumus =MIN(C2:C5) artinya mencari nilai terendah dari nilai di C2 sampai dengan C5. Tekan enter maka Nilai Terendah akan muncul.














E. Max
     Max adalah sebuah fungsi yang membantu dalam mencari nilai tertinggi atau terbesar dari suatu data. Seperti contoh sama degan mencari nilai terendah. kita hanya perlu memasukan rumus =MAX(C2:C6), klik enter maka nilai terbesar akan Keluar.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Teknik dan Panduan Membuat Kutipan dengan Citation dan Daftar Pustaka dengan Bibliography

Anda mungkin sering bingung cara menulis kutipan, daftar pustaka atau bibliografi yang tepat walaupun sudah ada petunjuknya. Microsoft...